Jumat, 18 Maret 2016

Mengetahui Ciri Fisik Dan Kebiasaan Sugar Glider Yang Mungil

Sugar Glider ialah salah satu jenis tupai terbang yang barasal dari Indonesia lebih tepatnya di daerah Irian . Sugar Glider ini adalah hewan yang paling dicari saat ini oleh para pecinta Sugar Glider .

Panjang tubuh Sugar Glider ini dari kepala sampai ekor 28 cm, dengan berat badan jantan 140 gr sedangkan betinanya 120 gr .

Masa hamil Sugar Glider sekitar 14-16 hari , setelah itu bayi Sugar Glider akan disimpan ke kantong yang ada di prut induknya hingga bayi Sugar Glider siap keluar .

Sugar Glider ini adalah hewan nokturnal, jadi lebih aktif di malam hari . Maka jika dipelihara di dalam kandang ,disediakan kandang dengan ukuran besar agar Sugar Glider dapat bermain.

Ciri Sugar Glider setres ialah jika dipegang akan BAB dan BAK kepada orang yang memeggang .

Sugar Glider , tupai terbangg
https://rze06.files.wordpress.com/2013/01/home1.jpg
images
https://rze06.files.wordpress.com/2013/01/images.jpg
SPD218950
https://rze06.files.wordpress.com/2013/01/spd218950.jpg
sugarglider7
https://rze06.files.wordpress.com/2013/01/sugarglider7.jpg
560761-061-21
https://rze06.files.wordpress.com/2013/01/560761-061-21.jpg



media support and sponsored:
Selamat Datang Pets-Lover...Terima Kasih Sudah Berkunjung Dan Nikmatilah Pelayanan Dari Kami!!!
Pets Lover Indonesia Hamster IndonesiaGuppy Indonesia Jual AnjingJual Kucing Landak Mini MurahJual Sugar Glider img

Tidak ada komentar:

Posting Komentar