Selasa, 29 Maret 2016

Berbagai Jenis Warna Sugar Glider Sebagai Tambahan Koleksi Para Hobiist


http://market-sg.blogspot.co.id/2015/02/macam-macam-sugar-glider.html
Berikut ini merupakan macam - macam sugar glider:1. Classic grey
http://market-sg.blogspot.co.id/2015/02/macam-macam-sugar-glider.html

Jenis ini merupakan jenis pada umumnya. yaitu memiliki warna bulu hitam keabu-abuan.
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
2. White face

Jenis ini sama dengan classic grey, hanya saja mukanya putih, ini kelebihan pigmen putih di bagian mukanya alias kelainan (morph)
 
http://market-sg.blogspot.co.id/2015/02/macam-macam-sugar-glider.html
  3. Mosaic


http://market-sg.blogspot.co.id/2015/02/macam-macam-sugar-glider.html
Jenis ini kelebihan pigmen putihnya, tapi hanya disebagian tubuhnya, tidak tentu dimana bagian putihnya4. Leucistic 
Jenis ini dominan di pigmen putihnya, jadi putih semua dan cenderung terang putihnya, sedangkan matanya hitam 
 
h
http://market-sg.blogspot.co.id/2015/02/macam-macam-sugar-glider.html
5. Albino
 
Jenis Albino merupakan jenis sugar glider yang langka, dimana seluruh badanya berwana putih, sedangkan matanya berwarna merah.

http://market-sg.blogspot.co.id/2015/02/macam-macam-sugar-glider.html
6. Black beauty
 
Jenis ini merupakan jenis sugar glider yang kelebihan pigmen berwarna hitam, mukanya cenderung lebih hitam sehingga dinamakan black beauty.

Nah morph seperti ini memang jarang dijumpai, biasanya tercipta karna memang ada pengaruh gen yang dibawakan induk sehingga bisa didapatkan joey dengan morph seperti diatas.



media support and sponsored:
Selamat Datang Pets-Lover...Terima Kasih Sudah Berkunjung Dan Nikmatilah Pelayanan Dari Kami!!!
Pets Lover Indonesia Hamster IndonesiaGuppy Indonesia Jual AnjingJual Kucing Landak Mini MurahJual Sugar Glider img

Tidak ada komentar:

Posting Komentar